IMMIM Memperoleh 2 Penghargaan Bidang Pidato dalam Ajang Lomba Kreativitas Anak Pelajar Se-Kota Makassar

2019-09-02 | Info Sekolah, Ekskul
gambar
Lomba Kreativitas Anak 2019 diadakan oleh Dinas Perpustakaan Kota Makassar. Lomba dilaksanakan selama 2 hari di Perpustakaan Umum Kota Makassar dan Hotel Asyra Makassar, 28-29 Agustus 2018. Ratusan peserta sangat antusias mengikuti kegiatan ini. Adapun 3 bidang yang diperlombakan yaitu: – Lomba Mewarnai (TK) – Lomba Membaca Estafet (SD) – Lomba Pidato tentang Perpustakaan (SMP) Dalam pegelaran lomba tersebut, Alhamdulillah SMP Pesantren IMMIM meraih 2 penghargaan yaitu Harapan I & Harapan III. Kedua santri tersebut adalah Muhammad Arbian Rahmat Kelas VIIA dan Muhammad Faathir Thariq Kelas VIIIB bersama Guru Pendamping Ibu Sukma. “Generasi Kreatif, Generasi Gemar Membaca”

Beri Komentar

Email Anda tidak akan dipublikasikan